Video

Video: Prabowo Siapkan 6 Proyek Baru Senilai Rp 101,5 Triliun

CNBC Indonesia,  CNBC Indonesia
14 January 2026 20:20

Jakarta, CNBC Indonesia - Pemerintahan Presiden Prabowo Subianto tancap gas mempercepat agenda hilirisasi nasional dengan menyiapkan enam proyek strategis bernilai total sekitar 6 Miliar Dolar As atau setara Rp 101 Triliun yang dijadwalkan mulai dibangun pada Februari 2026.

Proyek-proyek ini mencakup sektor mineral, energi baru terbarukan, hingga pangan. Langkah ini menjadi sinyal kuat komitmen pemerintah untuk mendorong industrialisasi, meningkatkan nilai tambah sumber daya alam, serta menarik investasi besar dari dalam dan luar negeri demi memperkuat ketahanan ekonomi nasional

Selengkapnya dalam program Evening Up CNBC Indonesia (Rabu, 14/01/2026) berikut ini.