Video

Video: Surplus Perdagangan 2025 China Tembus Rekor Rp 20 Kuadriliun

CNBC Indonesia TV,  CNBC Indonesia
14 January 2026 13:43

Jakarta, CNBC Indonesia- Di tengah tekanan geopolitik, dan bayang-bayang kebijakan proteksionis Amerika Serikat, kinerja perdagangan luar negeri China justru mencatatkan rekor baru. Data resmi yang dirilis Rabu, 14 Januari 2026 menunjukkan, Negeri Tirai Bambu menutup 2025 dengan surplus perdagangan tahunan menembus ambang USD 1 triliun. Hal ini menjadi sebuah capaian yang menegaskan ketahanan mesin ekspor China, meski menghadapi pemerintahan Donald Trump yang kembali bertekad membatasi dominasinya.

Selengkapnya dalam program Power Lunch CNBC Indonesia (Rabu, 14/01/2026) berikut ini.