Video
Video: Iran Memanas, Massa Bakar Masjid hingga Harga Emas Cetak Rekor
CNBC Indonesia TV,
CNBC Indonesia
13 January 2026 12:37
Jakarta, CNBC Indonesia - Rekaman CCTV menunjukkan perusakan Masjid Abuzar di Teheran sebelum dibakar di tengah kerusuhan Iran yang menewaskan ratusan orang dan memicu ancaman AS. Selain itu harga emas dan perak menggila dengan mencetak rekor sepanjang masa. Harga emas bahkan memasuki level bersejarah baru yakni menembus 4.600 Dolar Amerika Serikat per troy ons, sementara perak mencapai puncak baru.
Simak informasi selengkapnya dalam program Profit CNBC Indonesia (Selasa 13/01/2026) berikut ini.